10 Rekomendasi HP Harga 4 Jutaan Terbaik Dan Terbaru

Geograf – Kali ini kita akan membahas tentang HP Harga 4 Jutaan, dimana handphone tersebut memiliki kualitas yang sangat bagus untuk menemani aktivitas keseharian kalian. Spesifikasi ditawarkan sangat menggoda, karena masuk disegmen middle-up. Fitur-fitur yang diberikan juga sudah bagus, seperti 5G, NFC, dan RAM yang cukup besar yang pas untuk kalian mencari handphone gaming 4 jutaan.

Semua handphone terbaik dengan harga 4 jutaan ini, akan dapat menemani aktivitas harian kalian, baik itu melakukan fotografi, bermain game dan yang lainnya. Bisa dikatakan handphone ini tidak kalah bagusnya dengan hp harga 5 jutaan. Untuk lebih jelasnya, disini kita akan rekomendasikan beberapa handphone dengan harga 4 jutaan yang bisa kalian lihat dibawah ini.

Rekomendari HP Harga 4 Jutaan

Buat kalian yang sedang mencari handphone dengan harga 4 jutaan. Disini kita akan berikan rekomendasi hp terbaik yang bisa kalian pilih untuk menemani aktivitas harian kalian. Adapun handphone yang memiliki harga 4 jutaan, sebagai berikut :

1. Realme 7 Pro

Rekomendasi pertama Hp harga 4 jutaan yaitu Realme 7 Pro. Dimana handphone ini mempunyai layar berukuran 6.4 inci dan resolusi yang diberikan 1080 x 2400 pixel. Handphone ini juga memiliki empat kamera diantaranya yaitu kamera utama 64 MP, ultrawide 8 MP, macro dan depth 2 MP. Buat kalian yang ingin membeli handphone Realme 7 Pro ini, bisa lihat spesifikasi lebih detailnya dibawah ini. Sebagai berikut :

  • Layar : Type Super AMOLED
  • Ukuran : 6.4 inches, 98.9 cm2 (~82.7% screen-to-body ratio)
  • Resolusi : 1080 x 2400 pixels, 20:9 ratio (~411 ppi density)
  • OS : Android 10, realme UI 1.0
  • Baterai : Li-Po 4500 mAh, non-removable + Fast charging 65W, 100% in 34 min
  • Chipset : Qualcomm SM7125 Snapdragon 720G (8 nm)
  • CPU : Octa-core (2×2.3 GHz Kryo 465 Gold & 6×1.8 GHz Kryo 465 Silver)
  • GPU : Adreno 618
  • RAM/ROM : 6GB, 8GB/ 128GB
  • Memori Eksternal: Card slot microSDXC (dedicated slot)
  • Kamera : Quad 64 MP, f/1.8, 26mm (wide), 1/1.73″, 0.8µm, PDAF
  • 8 MP, f/2.3, 119?, 16mm (ultrawide), 1/4.0″, 1.12µm
  • 2 MP, f/2.4, (macro)
  • 2 MP, f/2.4, (depth)
  • Features LED flash, HDR, panorama
  • Video : 4K@30fps, 1080p@30/60/120fps, gyro-EIS
  • Selfie : Single 32 MP, f/2.5, 24mm (wide), 1/2.8″, 0.8µm
  • NFC : Yes
  • USB : microUSB 2.0, USB On-The-Go
  • Warna : Mirror Blue, Mirror Silver
  • Harga : Rp 4.800.000

2. Realme V15 5G

Handphone yang memiliki harga kisaran 4 jutaan ini memiliki layar berukuran 6.4 inci dan resolusi yang diberikan 1080 x 2400 pixel. Tidak hanya itu saja handphone ini juga memiliki Kamera utama 64 GB, ultrawide 8 MP, dan macro 2 MP. Kemudian mempunyai kapasitas baterai 4310 mAh. Buat kalian yang ingin membeli handphone tersebut, bisa lihat spesifikasi lebih detailnya dibawah ini. Sebagai berikut :

  • Layar : Super AMOLED, 430 nits (typ), 6.4 inches, 98.9 cm2 (~82.6% screen-to-body ratio)
  • Resolusi : 1080 x 2400 pixels, 20:9 ratio (~411 ppi density)
  • OS : Android 10, Realme UI
  • Baterai : 4310 mAh, non-removable + Fast charging 50W, 50% in 18 min, 100% in 47 min
  • Chipset : MediaTek MT6873 Dimensity 800U 5G (7 nm)
  • CPU : Octa-core (2×2.4 GHz Cortex-A76 & 6×2.0 GHz Cortex-A55)
  • GPU : Mali-G57 MC3
  • RAM/ROM : 6GB, 8GB/128GB, 256GB
  • Memori Eksternal: Card slot microSDXC (dedicated slot)
  • Kamera Utama : 64 MP, f/1.8, 25mm (wide), 1/1.7″, 0.8µm, PDAF
  • 8 MP, f/2.3, 119?, 16mm (ultrawide), 1/4.0″, 1.12µm
  • 2 MP, f/2.4, (macro)
  • Features LED flash, HDR, panorama
  • Video : 4K@30fps, 1080p@30/60/120fps, gyro-EIS
  • Kamera Depan : 16 MP, f/2.1, 26mm (wide), 1/3.09″, 1.0µm
  • NFC : No
  • USB : microUSB 2.0, USB On-The-Go
  • Warna : Space Silver, Nebula, Blue
  • Harga : Rp 4.300.000
Baca Juga:  Webteknohaber APK v1.1 Platform Game Mod Terbaru

3. Realme 8 Pro

Salah satu HP Harga 4 jutaan yaitu Realme 8 Pro. Dimana handphone ini sangat cocok untuk kalian pecinta fotografi, Karena mempunyai quad kamera 108 MP yang memiliki performa unggul. Kemudian handphone ini juga didukung chipset Snapdragon 720G membuat akselerasinya ngebut. Juga baterai dengan fast charging 50W menyempurnakan kehadiran handphone tersebut. Untuk lebih jelasnya,kalian bisa lihat spesifikasi dibawah ini. Sebagai berikut :

  • Layar : Super AMOLED, 430 nits (typ), 1000 nits (peak), 6.4 inches, 98.9 cm2 (~83.3% screen-to-body ratio)
  • Resolusi : 1080 x 2400 pixels, 20:9 ratio (~411 ppi density)
  • OS : Android 11, Realme UI 2.0
  • Baterai : Type Li-Po 4500 mAh, non-removable + Fast charging50W, 50% in 17 min, 100% in 47 min
  • Chipset : Qualcomm SM7125 Snapdragon 720G (8 nm)
  • CPU : Octa-core (2×2.3 GHz Kryo 465 Gold & 6×1.8 GHz Kryo 465 Silver)
  • GPU : Adreno 618
  • Eksternal : microSDXC (dedicated slot
  • Internal : 128GB 6GB RAM, 128GB 8GB RAM
  • Kamera Utama : Quad 108 MP, f/1.9, 26mm (wide), 1/1.52″, 0.7µm, PDAF
  • 8 MP, f/2.3, 119?, 16mm (ultrawide), 1/4.0″, 1.12µm
  • 2 MP, f/2.4, (macro)
  • 2 MP, f/2.4, (depth)
  • Features LED flash, HDR, panorama
  • Video : 4K@30fps, 1080p@30/60/120/480fps, 720p@960fps, gyro-EIS
  • Kamera Depan : Single 16 MP, f/2.5, (wide), 1/3.0″, 1.0µm
  • NFC : Yes
  • USB : microUSB 2.0, USB On-The-Go
  • Warna : Infinite Blue, Infinite Black, Punk Black, Illuminating Yellow
  • Harga : Rp 4.000.000

4. Realme X7 Pro

Hp harga 4 jutaan berikutnya yaitu Realme X7 Pro. Jika kalian ingin membeli handphone tersebut, bisa lihat terlebih dahulu spesifikasi yang diberikan dari handphone tersebut. Sebagai berikut :

  • Layar : Super AMOLED, 120Hz, 6.55 inches, 103.6 cm2 (~85.8% screen-to-body ratio)
  • Resolusi : 1080 x 2400 pixels, 20:9 ratio (~402 ppi density)
  • OS : Android 10, Realme UI
  • Baterai : Type Li-Po 4500 mAh, non-removable + Fast charging 65W, 100% in 35 min
  • Chipset : Mediatek MT6889Z Dimensity 1000+ (7nm)
  • CPU : Octa-core (4×2.6 GHz Cortex-A77 & 4×2.0 GHz Cortex-A55)
  • GPU : Mali-G77 MC9
  • RAM/ROM : 6GB, 8GB/ 128GB, 256GB
  • Memori Eksternal: No
  • Eksternal : Yes
  • Kamera Utama : Quad 64 MP, f/1.8, 26mm (wide), 1/1.72″, 0.8µm, PDAF
  • 8 MP, f/2.3, 119?, 16mm (ultrawide), 1/4.0″, 1.12µm
  • 2 MP, f/2.4, (macro)
  • 2 MP, f/2.4, (depth)
  • Fitur : LED flash, HDR, panorama
  • Video : 4K@30fps, 1080p@30/60/120fps, gyro-EIS
  • Kamera Depan : Single 32 MP, f/2.5, 24mm (wide), 1/2.8″, 0.8µm
  • NFC : Yes
  • USB : microUSB 2.0, USB On-The-Go
  • Warna : Iridescent, Aerolite Black, Skyline White
  • Harga : Rp 4.000.000

5. Redmi Note 9 Pro 5G

Masih ada lagi handphone dengan harga 4 jutaan yaitu Redmi Note 9 Pro 5G. Hp ini memiliki ukuran layar sebesar 6.67 inci, dimana resolusi yang diberikan yaitu 1080 x 2400 pixel. Hp ini juga mempunyai kapasitas baterai sebesar 4820 mAh dengan fast charging 33W. Buat kalian yang ingin membeli handphone tersebut, bisa lihat spesifikasi lebih detailnya, sebagai berikut :

  • Layar : Type IPS LCD, HDR10, 120Hz, 6.67 inches, 107.4 cm2 (~84.6% screen-to-body ratio)
  • Resolusi : 1080 x 2400 pixels, 20:9 ratio (~395 ppi density)
  • OS : Android 10, MIUI 12
  • Baterai : Li-Po 4820 mAh, non-removable + Fast charging 33W, 100% in 58 min (advertised)
  • Chipset : Qualcomm SM7225 Snapdragon 750G 5G (8 nm)
  • CPU : Octa-core (2×2.2 GHz Kryo 570 & 6×1.8 GHz Kryo 570)
  • GPU : Adreno 619
  • RAM/ROM : 6GB, 8GB/128GB, 256GB
  • Memori Eksternal: Card slot microSDXC (dedicated slot)
  • Kamera : Quad 108 MP, f/1.8, 26mm (wide), 1/1.52″, 0.7µm, PDAF
  • 8 MP, f/2.2, 118? (ultrawide), 1/4.0″, 1.12µm
  • 2 MP, f/2.4, (macro)
  • 2 MP, f/2.4, (depth)
  • Features LED flash, panorama, HDR
  • Video : 4K@30fps, 1080p@30/120fps
  • Kamera Depan : Single 16 MP, f/2.2, (wide)
  • NFC : Yes
  • USB : microUSB 2.0, USB On-The-Go
  • Warna : Awesome Black, Awesome White, Awesome Blue, Awesome Violet
  • Harga : Rp 4.200.000
Baca Juga:  Nama IG Keren, Unik, Editor, dan Aesthetic Terlengkap 2023

6. Oppo Reno 5

Handphone Oppo Reno 5 mempunyai layar berukuran 6.43 inci, dimana resolusinya sendiri 1080 x 2400 pixel. Handphone ini memiliki RAM 8GB/ 128 GB dan dilengkapi dengan empat kamera, diantaranya kamera utama 64 MP, ultarawide 8 MP, macro dan depth 2 MP. Hp ini juga memiliki kapasitas baterai sebesar 4310 mAh dengan fast charging 50W. Untuk lebih detailnya kalian bisa lihat spesifikasi dibawah ini. Sebagai berikut :

  • Layar : AMOLED, 90Hz, 430 nits (typ), 600 nits (peak)
  • Ukuran : 6.43 inches, 99.8 cm2 (~85.6% screen-to-body ratio)
  • Resolusi : 1080 x 2400 pixels, 20:9 ratio (~409 ppi density)
  • OS : Android 11, ColorOS 11.1
  • Baterai : Li-Po 4310 mAh, non-removable + Fast charging 50W
  • Chipset : Qualcomm SM7125 Snapdragon 720G (8 nm)
  • CPU : Octa-core (2×2.3 GHz Kryo 465 Gold & 6×1.8 GHz Kryo 465 Silver)
  • GPU : Adreno 618
  • RAM/ROM : 8GB/ 128GB
  • Memori Eksternal: Card slot microSDXC (dedicated slot)
  • Kamera : Quad 64 MP, f/1.7, 26mm (wide), 1/1.73″, 0.8µm, PDAF
  • 8 MP, f/2.2, 119? (ultrawide), 1/4.0″, 1.12µm
  • 2 MP, f/2.4, (macro)
  • 2 MP, f/2.4, (depth)
  • Features LED flash, HDR, panorama
  • Video : 4K@30fps, 1080p@30/60/120fps; gyro-EIS, HDR
  • Kamera Depan : Single 44 MP, f/2.4, 24mm (wide)
  • NFC : No
  • USB : USB Type-C, USB On-The-Go
  • Warna : Black, Silver
  • Harga : Rp 4.500.000

7. Vivo S9 5G

Untuk handphone Vivo S9 5G ini dibekali dengan RAM 8Gb/ 128 GB. Spesifikasi lebih lengkapnya kalian bisa lihat dibawah ini. Sebagai berikut :

  • Layar : AMOLED, 90Hz, HDR10+, 430 nits (typ), 6.44 inches,(~85.5% screen-to-body ratio)
  • Resolusi : 1080 x 2400 pixels, 20:9 ratio (~409 ppi density)
  • OS : Android 11, OriginOS 1.0
  • Baterai : Li-Po 4000 mAh, non-removable + Fast charging 33W 66% in 30 min (advertised)
  • Chipset : MediaTek MT6891Z Dimensity 1100 5G (6 nm)
  • CPU : Octa-core (4×2.6 GHz Cortex-A78 & 4×2.0 GHz Cortex-A55)
  • GPU : Mali-G77 MC9
  • RAM/ROM : 8GB/ 128GB
  • Memori Eksternal: No
  • Kamera : Quad 64 MP, f/1.7, 26mm (wide), 1/1.73″, 0.8µm, PDAF
  • 8 MP, f/2.2, 119? (ultrawide), 1/4.0″, 1.12µm
  • 2 MP, f/2.4, (depth)
  • Features LED flash, HDR, panorama
  • Video : 4K@30fps, 1080p@30/60/120fps; gyro-EIS, HDR
  • Kamera Depan : Single 44 MP, f/2.4, 24mm (wide)
  • NFC : Yes (market/region dependent)
  • USB : Type-C 2.0, USB On-The-Go
  • Warna : Black, White, Gradient Blue
  • Harga : Rp 4.900.000

8. Vivo V20 Pro

Handphone ini mempunyai layar berukuran 6.44 inci. Dimana handphone tersebut sudah dibekali dengan empat kamera yang diantaranya kamera utama 64 MP, ultrawide 8 MP, macro dan depth 2 MP. Handphone ini sudah didukung RAM 8GB/ 128 GB dengan kapasitas baterai 4000 mAh fast charging 33W. Untuk lebih jelasnya, kalian bisa lihat spesifikasi dibawah ini. Sebagai berikut :

  • Layar : AMOLED, 90Hz, 430 nits (typ), 6.44 inches, 100.1 cm2 (~83.7% screen-to-body ratio)
  • Resolusi : 1080 x 2400 pixels, 20:9 ratio (~409 ppi density)
  • OS : Android 11, Funtouch 11
  • Baterai : Li-Po 4000 mAh, non-removable + Fast charging 33W
  • Chipset : Qualcomm SM7125 Snapdragon 720G (8 nm)
  • CPU : Octa-core (2×2.3 GHz Kryo 465 Gold & 6×1.8 GHz Kryo 465 Silver)
  • GPU : Adreno 618
  • RAM/ROM : 8GB/ 128GB
  • Memori Eksternal: Card slot microSDXC (dedicated slot)
  • Kamera : Quad 64 MP, f/1.7, 26mm (wide), 1/1.73″, 0.8µm, PDAF
  • 8 MP, f/2.2, 119? (ultrawide), 1/4.0″, 1.12µm
  • 2 MP, f/2.4, (macro)
  • 2 MP, f/2.4, (depth)
  • Features LED flash, HDR, panorama
  • Video : 4K@30fps, 1080p@30/60/120fps; gyro-EIS, HDR
  • Kamera Depan : Single 44 MP, f/2.4, 24mm (wide)
  • NFC : Yes (market/region dependent)
  • USB : Type-C 2.0, USB On-The-Go
  • Warna : Sunset Melody, Midnight Jazz, Moonlight Sonata
  • Harga : Rp 4.500.000
Baca Juga:  WhatsApp Clone (WA Clone) Mod Apk Download Terbaru 2024

9. Samsung Galaxy F62

Untuk handphone harga 4 jutaan lainnya yaitu Samsung Galaxy F62. Jika kalian ingin membeli handphone tersebut, bisa lihat terlebih dahulu spesifikasi yang diberikan dari handphone tersebut. Sebagai berikut :

  • Layar : Super AMOLED Plus, 90Hz, 6.7 inches, 108.4 cm2 (~86.7% screen-to-body ratio)
  • Resolusi : 1080 x 2400 pixels, 20:9 ratio (~393 ppi density)
  • OS : Android 11, One UI 3.1
  • Baterai : Li-Po 7000 mAh, non-removable + Fast charging 25W
  • Chipset : Exynos 9825 (7 nm)
  • CPU : Octa-core (2×2.73 GHz Exynos M4 & 2×2.40 GHz Cortex-A75 & 4×1.95 GHz Cortex-A55)
  • GPU : Mali-G76 MP12
  • RAM/ROM : 8GB/ 128GB
  • Memori Eksternal: No
  • Kamera : Quad 64 MP, f/1.8, 26mm (wide), 1/1.73″, 0.8µm, PDAF
  • 12 MP, f/2.2, 123? (ultrawide)
  • 5 MP, f/2.4, (macro)
  • 5 MP, f/2.4, (depth)
  • Features LED flash, panorama, HDR
  • Video : 4K@30fps, 1080p@30/60/120fps; gyro-EIS, HDR
  • Kamera Depan : Single 32 MP, f/2.2, 26mm (wide), 1/2.8″, 0.8µm
  • NFC : Yes (market/region dependent)
  • USB : Type-C 2.0, USB On-The-Go
  • Warna : Laser Green, Laser Gray, Laser Blue
  • Harga : Rp 4.600.000

10. Samsung Galaxy A32 5G

Hp harga 4 jutaan selanjutnya yaitu samsung galaxy A32 5G. Dimana handphone yang satu ini memiliki ukuran layar sebesar 6.5 inci yang sudah beresolusi Full HD+. Handphone ini juga dibekali RAM 4 GB, 6 GB, 8GB/128 GB dan memiliki kapasitas baterai 5000 mAh dengan fast charging 15 W. Nah, untuk kalian yang ingin membeli handphone ini, bisa lihat spesifikasi lebih detailnya, sebagai berikut :

  • Layar : Type IPS LCD, 6.5 inches, 102.0 cm2 (~81.6% screen-to-body ratio)
  • Resolusi : 720 x 1600 pixels, 20:9 ratio (~270 ppi density)
  • OS : Android 11, One UI 3.0
  • Baterai : Type Li-Ion 5000 mAh, non-removable + Fast charging 15W
  • Chipset : MediaTek MT6853 Dimensity 720 5G (7 nm)
  • CPU : Octa-core (2×2.0 GHz Cortex-A76 & 6×2.0 GHz Cortex-A55)
  • GPU : Mali-G57 MC3
  • RAM/ROM : 4 GB, 6GB, 8GB/128GB
  • Memori Eksternal: Card slot microSDXC (dedicated slot)
  • Kamera Utama : Quad 48 MP, f/1.0, 26mm (wide), 1/2.0″, 0.8µm, PDAF
  • 8 MP, f/2.2, 123?, (ultrawide), 1/4.0″, 1.12µm
  • 5 MP, f/2.4, (macro)
  • 2 MP, f/2.4, (depth)
  • Features LED flash, panorama, HDR
  • Video : 1080p@30fps
  • Kamera Depan : Single 13 MP, f/2.2, (wide)
  • NFC : Yes (market/region dependent)
  • USB : Type-C 2.0, USB On-The-Go
  • Warna : Awesome Black, Awesome White, Awesome Blue, Awesome Violet
  • Harga : Rp 4.700.000

Penutup

Hanya itu saja yang bisa kita jelaskan mengenai HP Harga 4 Jutaan. Diatas kita sudah rekomendasikan beberapa handphone dengan harga 4 jutaan yang bisa kalian miliki untuk menemani aktivitas sehari-hari. Semoga informasi diatas bisa bermanfaat untuk kalian semua. Sampai jumpa diartikel selanjutnya. Terimakasih!

Anggun

Geograf.id merupakan situs berita dan informasi terbaru saat ini. Kami menyajikan berita dan informasi teknologi yang paling update.
Back to top button