Arti CH3COOH Bahasa Gaul Viral Twitter, Apa Artinya ya? -Bahasa gaul yang ada di Indonesia itu beraneka ragam, banyak sekali, ada aja yang baru. Selain karena orang- orangnya yang pada kreatif ditambah karena kegabutan selama masa pandemi tentunya. Apalagi saat ini tuh semua apa- apa serba mudah ya, lebih banyak juga yang mantengin hp, entah untuk kerja, sekolah, hiburan, dan lain sebagainya. Apalagi banyak sekali bermunculan banyaknya youtuber dadakan.
Belum lagi yang doyan main sosial media yang suka membuat video atau konten kemudian di post. Dari sinilah bahasa gaul semakin menyebar dan menjadi viral. Kalau sudah viral, sudah tentu akan diikuti oleh banyak orang, bukan?
Sama halnya dengan kata CH3COOH yang muncul dan tranding di twitter yang dijadikan bahasa gaul oleh anak jaman now. Kata tersebut memang tidak familiar ya karena itu termasuk dalam rumus kimia suatu senyawa. Nah buat apa nih rumus senyawa dibawa – bawa dan jadi viral seperti itu? Ditambah lagi rumus tersebut digunakan untuk menggombal?!
Biasanya nih yang cowok- cowok sudah mulai mengasah skill gombalannya. Apalagi nih gombal menggombal tuh kayak sesuatu skill yang harus dimilikin supaya bisa ngegaet doi yang lagi jadi inceran.
Lantas apa hubungan sebenarnya senyawa CH3COOH dengan gombalan? Karena rasa penasaran mimin Geograf juga sama senyawa ini, maka kita bahas bersama yuk, simak kuy.
Arti Senyawa CH3COOH
Dalam ilmu kimia, sudah tidak asing lagi bukan rumus senyawa CH3COOH. Senyawa ini merupakan senyawa asam yang bernama asam asetat. Tahu tidak apa itu asam asetat? Ya, benar sekali, asam asetat itu cuka ya. Bukan cuka untuk makan pempek ya. Tapi cuka yang baunya menyengat dan warna putih.
Dari situ sudah mulai tertebak dong kenapa senyawa ini digunakan dalam gombalan nak anak jaman now.
Bahasa Gaul CH3COOH
Jadi, bahasa gaul yang merebak di Indonesia atau disebut dengan warga +62 ini tentunya semakin banyak. Apalagi nih saat ini semakin banyak orang yang dari anak kecil hingga yang sudah tua pun tidak kalah jika perihal gombalan. Bahkan sampai sengaja dibuat supaya tranding dan jadi influencer tentunya.
Salah satu bahasa gaul yang mencengangkan yaitu CH3COOH. Gak abis pikir lagi, sangking kreatifnya sampai rumus senyawa kimia pun dibawa –bawa untuk menggombali doinya. Bahkan sampai bisa membuat cewek yang digombalin itu baper, mesam mesem gitu dengernya.
Apalagi sekarang ini banyak quote atau pun kata –kata yang sering banget di retweet, khususnya untuk kata yang tidak umum. Senyawa kimia ini pun termasuk dalam gombalan yang termasuk dalam gombalan yang agak alay. Menurut mimin ya, maaf kalau mimin salah. Tetapi, meskipun begitu masih banyak nih yang mengikuti dan mempraktekkannya ke orang lain.
Bagaimana, sudah mulai paham kan kenapa menggunakan rumus senyawa tersebut?
Contoh Kalimat CH3COOH
Untuk membantu kamu dalam memahami maksud dari penggunaan senyawa CH3COOH berikut ini akan dikasih contoh penggunaan senyawa tersebut dalam kalimat berikut ya:
Contoh gombalan menggunakan senyawa CH3COOH antara lain yaitu:
Aku tuh CH3COOH sama kamu.
Kamu tuh selalu bikin aku happy, aku CH3COOH sama kamu. Kamu mau jadi pacar aku?
Selain digunakan untuk negombal, rumus senyawa tersebut bisa digunakan untuk fungsi lainnya yaitu:
Aku gak CH3COOH pelajaran matematika karena bikin sakit kepala.
Eh kamu tahu gak kalau dia CH3COOH sama kamu loh.
Gimana tertarik mencoba untuk menggunakan CH3COOH dalam keseharian di sosial media kamu ga? Itung –itung senyawa tersebut jadi mudah dikenal. Nilai positif dari penggunaan ini ya.
Jadi banyak yang tahu, meskipun belum belajar mengenai senyawa tapi sudah tau jika CH3COOH adalah senyawa yang berarti cuka. Positif sekali ya.
Tapi tetap jika ingin menggunakan bahasa gaul pastikan jika kata tersebut aman dan tidak berarti yang buruk ya. Tetap menjaga kesopanan merupakan salah satu cara menghormati dan tidak melukai hati orang lain. Apalagi bermain sosial media itu sangat harus berhati- hati karena harimaumu adalah jarimu. Salah ketik sedikit saja bisa berbahaya.
Demikian arti dari bahasa gaul CH3COOH. Silakan dipraktikan, semoga bermanfaat. Terima kasih.