Cara Setting APN Telkomsel 4G LTE Tercepat dan Stabil 2023

Geograf – Jaringan telkomsel yang lemot perlu kamu cek pengaturan APN nya ya.

Banyak faktor yang mempengaruhi jaringan internet pada ponsel kamu. Entah itu tempat tinggal meliputi daerah terpencil atau bukan, dataran tinggi dan sebagainya, masih banyak faktor lainnya yang mempengaruhi jaringan.

Namun, seperti yang kita ketahui provider telkomsel menjadi salah satu provider yang memiliki akses internet tercepat di Indonesia.

Selain itu telkomsel sudah melebarkan sayapnya hingga ke daerah yang masih sulit dimasuki berbagai sinyal dari provider lainnya.

Meskipun telkomsel termasuk salah satu provider yang populer, tetap saja ada aja kendala yang dirasakan para penggunanya.

Kadang kala, kecepatan internet turun yang mengakibatkan sinyal jadi buruk dan tidak stabil.

Kalau sudah gangguan tentu saja akan mengganggu, apalagi sekarang jika jaringan internet pada ponsel atau wifi terganggu akan menyebabkan terkendalanya kegiatan kita.

Sekarang semua semua sudah dilakukan dengan ponsel dan sejenisnya. Tentu saja hal tersebut bergantung dengan jaringan internet yang harus stabil dan juga cepat.

Itu sebabnya jaringan internet sangat diperlukan supaya semua pekerjaan kita tetap terlaksana dengan baik tanpa ada kendala.

Kamu juga sebaiknya mengecek pengaturan APN kamu supaya jaringan internet tetap berjalan dengan stabil supaya tidak lemot.

Untuk itu, pada Geograf kali ini akan membahas tentang APN Telkomsel yang akan dijelaskan untuk membantu kamu dalam memperbaiki APN di ponsel kamu. Simak hingga selesai artikel tentang APN berikut ini ya.

Apa itu APN Telkomsel?

APN Telkomsel

APN merupakan kepanjangan Access Point Names yang merupakan gerbang yang menghubungkan jaringan internet pada smartphone dengan internet publik pada provider.

Settingan APN Telkomsel ini dapat berpengaruh pada koneksi internet kamu, untuk itu kamu dapat mengatur ulang atau merubah settingan yang ada.

Baca Juga:  Daya Tarik Taman Lansia Bandung, Fasilitas dan Akses Lokasi

Untuk itu settingan APN ini berpengaruh sekali pada kecepatan internet di perangkat kamu supaya lebih cepat dan juga stabil.

Maka dari itu, berikut ini beberapa settingan Access Point Names telkomsel untuk smartphone tergantung jenisnya ya.

Cara Setting APN Telkomsel di Android

Perangkat Android dapat mengikuti langkah berikut ini untuk merubah pengaturan APN yaitu:

  • Masuk ke menu Pengaturan dan klik pilihan Jaringan Seluler.
  • Pilih kartu Telkomsel dan klik APN atau Access Point Names.
  • Setting ulang seluruh APN yang tersaji sebelumnya.
  • Klik Save.

Cara Setting APN Telkomsel di iOS atau iPhone

Berbeda dengan perangkat Android, pada perangkat iPhone atau iOS kamu dapat mengikuti langkah berikut ini untuk mengatur APN yaitu:

  • Masuk ke menu Pengaturan dan pilih Jaringan Seluler.
  • Pilih menu Data Seluler kemudian pilih Kartu Telkomsel.
  • Ubah pengaturan APN sesuai dengan kebutuhan kamu.
  • Klik Save.

Dengan begitu kamu bisa merubah pengaturan APN pada ponsel kamu dengan cara di atas ya.

Kumpulan APN Telkomsel

Berikut ini beberapa settingan APN untuk provider Telkomsel yang bisa kamu gunakan sesuai dengan fungsinya.

APN Telkomsel 4G Tercepat

Adapun berikut ini pengaturan proxy APN yaitu:

Nama APN: Telkomsel 4G
APN: Tellkomsel
Proxy: Default
Port: Default
Nama Pengguna: wap
Sandi: wap123
Server: Default
MMSC: Default
MMS Proxy: Default
MMS Port: Default
MCC: 510
MNC: 10
Authentication Type: PAP
APN type: default
APN protocol: Ipv4
Bearer: Unspecified
APN roaming protocol: Ipv4

APN Telkomsel Stabil

Saat ini koneksi jaringan pada kartu telkomsel sedikit bermasalah, kamu bisa merubah settingan proxy seperti berikut ini:

Name: Telkomsel 4G LTE Stabil
APN: Telkomsel
Proxy: 10.1.89.130
Port: 8000
Username: Default
Password: Default
Server: Default
MMSC: Default
MMS Proxy: Default
MMS Port: Default
MC: 510
MNC: 10
Authentication Type: Not Set
APN Type: default
Protocol APN: Ipv4
APN Roaming Protocol: Ipv4
Enable/Disable APN: APN Enable
Bearer: Unspecified
MVNO Type: None
MVNO Value: Default

Baca Juga:  Street Racing 3D Mod Apk Terbaru Unlimited Money & Cars

APN Telkomsel Alternatif 5G

Saat ini Telkomsel sudah mencapai kecepatan 5G, namun belum semua daerah telah mencakup kecepatan tersebut.

Bagi kamu yang dapat mengakses hingga 5G dapat menggunakan pengaturan APN seperti berikut ini:

Nama APN: Alternatif 5G
APN: Tsel5G
Proxy: Default
Port: Default
Nama Pengguna: wap
Sandi: wap123
Server: Default
MMSC: Default
MMS Proxy: Default
MMS Port: Default
MCC: 510
MNC: 10

APN 4G YouTube

Untuk menonton youtube kamu bisa merubah setting APN seperti berikut:

Name: Telkomsel 4G YouTube
APN: Unlimited telkomsel
Proxy: Default
Port: Not Set
Username: wap
Password: wap123
Server: Default
MMSC: Default
MMS Proxy: Default
MMS Port: 8080
MC: 510
MNC: 10
Authentication Type: Not Set
APN Type: Default
Protocol APN: Ipv4
Roaming Protocol: Ipv4
Enable/Disable APN: APN Enable
Bearer: Unspecified
MVNO Type: None
MVNO Value: Default

APN Telkomsel Game

APN yang cocok untuk para gamers yaitu dengan pengaturan proxy berikut ini:

Nama APN: APN Super Gaming
APN: nxtgenphone
Proxy: 203.6.149.156
Username: Tidak ada
Password: Tidak ada
Server: Kosong
MMSC: mmsc.mobile.att.net
MMS Proxy: proxy.mobile.att.net
MMS Port: 80

Kamu bisa mencobanya supaya jaringan internet kamu lebih cepat ya.

Demikian ulasan Geograf tentang Access Point Names Telkomsel yang telah dijelaskan dan semoga artikel ini membantu jaringan internet kamu agar tidak lemot. Sekian dan terima kasih.

Anggun

Geograf.id merupakan situs berita dan informasi terbaru saat ini. Kami menyajikan berita dan informasi teknologi yang paling update.
Back to top button