Sejarah iMac Lawas yang Dulu Sangat Populer

Geograf – Bagi kamu Apple Fanboy yang merupakan sebutan dari penggemar produk Apple pasti tahu dengan iMac. Namun , pernahkah kamu membayangkan bagaimana perangkat teknologi iMac lawas dan modifikasi produk tersebut pada masa lampau? Tentunya hal ini berhubungan dengan sejarah iMac pada saat pertama kali diluncurkan. Nah untuk itu yuk, mengenal sejarah dan model iMac lawas yang dulu sempat populer.

Pada saat ini nama dari sebuah brand Apple sangat populer di seluruh dunia tidak terkecuali Indonesia. Produk ponsel yang diluncurkan Apple sangat terkenal dan tak jarang kita melihat kalangan selebriti atau tokoh penting menggunakan ponsel yang diluncurkan oleh Apple. iMac lawas yang dulu sangat populer hingga saat ini masih terus bekembang dan mengeluarkan seri terbarunya.

iMac lawas yang dulu sempat populer merupakan produk yang diluncurkan oleh Apple, di mana produk ini adalah komputer berjenis desktop yang mirip dengan MacBook. Namun, iMac berbeda dengan Macbook. iMac ditujukan untuk pengguna komputer desktop sedangkan MacBook ditujukan untuk pengguna laptop. MacBook memiliki ciri khas logo Apple pada bagian penutupnya.

Meskipun iMac masuk dalam rumpun produk desktop yang diproduksi oleh Apple, iMac bukanlah laptop. iMac adalah jenis komputer yang portable atau mudah dipindah dan dibawa oleh penggunanya. Untuk informasi lebih jelas, berikut ini kami merangkum mengenai sejarah iMac lawas.

Sebenarnya Apa itu Produk iMac Lawas? Yuk Simak Ulasan Singkatnya

Sebelum kita lebih jauh mengetahui sejarah iMac lawas yang dulu sempat populer, ada baiknya kita mengenali terlebih dahulu tentang iMac . iMac adalah komputer yang dirancang all in one oleh Apple. iMac merupakan adalah komputer yang didesain untuk mudah dibawa dan dipindahkan tanpa perlu melepas monitor dan CPU. iMac terdiri dari monitor yang didalamnya sudah melekat langsung dengan CPU. Hal ini membuat iMac berbeda dengan komputer biasanya.

Meski begitu, iMac memiliki fungsi yang sama layaknya komputer biasanya. Dengan menggunakan iMac lawas kita bisa mengerjakan tugas seperti mengetik pada Microsoft word, mengolah data digital yang dapat berbentuk teks,Gambar, video, dan lain-lain.

Baca Juga:  Gmeet Apk (Google Meet) Premium Download Versi Terbarunya

Mekanisme kerja iMac serupa dengan komputer-komputer lainnya yang diluncurkan oleh brand Apple, yaitu Mac Pro dan Mac mini. Kemiripan ini dikarenakan komputer-komputer tersebut dilengkapi dengan MacOS. Tentunya iMac menggunakan MacOS, di mana MacOS adalah sistem operasi khas buatan Apple.

Dari pertama kali iMac diluncurkan hingga saat ini berbagai seri sudah dirilis. Saat ini produk seri terbaru adalah iMac Pro. Pada iMac Pro terdiri dari RAM yang cukup besar yang berukuran 16 GB, kapasitas penyimpanan 2T, serta monitor yang beresolusi 4,5 K.

iMac yang luncurkan seri terbaru saat ini memiliki banyak sekali perkembangan dan inovasi baru dari iMac yang dirilis sebelumnya. Oleh karena itu, iMac memiliki sejarah lampau yang panjang sehingga dapat terkenal pada era ini. Berikut ini merupakan sejarah singkat bagaimana iMac diciptakan hingga dapat berkembang dan dapat dikenal oleh kalangan masyarakat.

Inalah iMac Generasi Pertama Yang Fenomenal di Masanya

Apakah kamu tahu kapan iMac lawas yang dulu sempat populer ditemukan? Bagaimana bentuk iMac pada saat pertama kali diluncurkan? . Tenang saja kami akan membahas rasa penasaran kamu mengenai sejarah iMac ini pada artikel ini. Yuk, baca lebih lanjut artikel penjelasan sejarah singkat iMac ini untuk tahu informasinya.

Pada tanggal 6 Mei 1998 merupakan sejarah iMac dimulai. Pada saat itu Apple melalui Steve Jobs memperkenalkan pertama kali produknya berupa iMac melalui sebuah acara, yaitu Macworld. Kemudian iMac secara resmi dijual pada tanggal 15 Agustus 1998.

Apabila dikonversikan dengan kurs saat ini, iMac dijual dengan harga kisaran 18,9 juta atau 1,299 dollar AS. Spesifikasi iMac generasi pertama saat itu adalah prosesor G3 dengan kecepatan 233 MHz, RAM berukuran 32 Mb, dengan kapasitas memori penyimpanan sebesar 4 GB, serta dilengkapi dengan monitor cembung berdimensi 15 Inch.

Desain iMac Lawas Generasi Pertama

iMac generasi pertama dari awal sudah didesain all in one. Dengan spesifikasi yang telah dirancang, Apple mengklaim bahwa iMac lebih cepat dibandingkan komputer Pentium II pada saat itu dan juga memiliki komputer komersial yang kuat sehingga tampak keren. Selain itu tampilan iMac generasi pertama sangat menonjol. Hal ini dikarenakan adanya pilihan warna pada bodi monitor yang tersedia, yaitu : biru, orange, merah, hijau, dan lain-lain.

Baca Juga:  580+ Nama WiFi Rumah Lucu Unik Aesthetic Nyindir Dan Susah Ditebak

Desain iMac pada kala itu dinilai sangat inovatif dan menarik perhatian, di mana iMac dibuat dengan layer yang datar serta dilengkapi dengan adanya pemisahan antara unit komputer dengan monitor. Melalui spesifikasi dan keunggulan iMac menjadi cukup populer pada era itu.

Pada saat ini bodi warna-warni pada iMac sudah beradaptasi dan mengikuti perkembangan zaman dalam seri iMac terbaru, yaitu iMac Pro. Hingga saat ini spesifikasi, desain, akses internet yang mudah menjadi salah satu kelebihan iMac yang diunggulkan oleh perusahaan Apple. Namun, saat pertama kali diperkenalkan oleh perusahaan Apple iMac sempat mendapatkan berbagai kritik dari kalangan masyarakat. Salah satu kritik yang layangkan adalah tidak adanya slot untuk disket dan port untuk menghubungkan ke printer. Sehingga untuk bisa terhubung pada dua perangkat tersebut, pengguna iMac harus membeli lagi adaptor tambahan.

Meskipun mendapatkan kritikan, tetapi nyatanya produk iMac mendapatkan simpati dari masyarakat. Hal ini dibuktikan dengan terjualnya sebanyak 278.00 unit dalam enam minggu pertama dan pada akhir tahun 1998 tercatat sebanyak 800.000 iMac sudah terjual.

Identifikasi Model iMac Lawas

Semakin majunya zaman maka teknologi semakin berkambang dan berinovasi secara spesfikasi, model, dan kegunaan. Hingga saat ini banyak sekali seri iMac yang sudah dirilis yang mengikut perkembangan dan kebutuhan zaman. Hal inilah menyebabkan iMac mampu bertahan dan masih populer dikalangan masyarakat hingga saat ini.

Keunggulan iMac salah satunya adalah memiliki fitur khas yang berfungsi dalam mempermudah penggunanya untuk mengenali produk yang dipakai. Untuk menemukan informasi produk pengguna dapat mengakses menu Apple pada bagian sudut kiri atas layer, selain itu juga dapat melalui Langkah di bawah ini :

  1. Dengan adanya nomor seri pada bagian iMac lawas, yaitu di dekat tanda peraturan .
  2. melalui kemasan asli yang biasanya tertera nomor komponen Apple

Sangat mudah bukan untuk tahu jenis model iMac berdasarkan nomor seri?. Selanjutnya setelah kamu tahu cara mengenali model iMac, kamu juga harus tahu tentang berbagai daftar model iMac yang dirilis berdasarkan tahunnya. Berikut ini merupakan iMac berdasarkan tahun rilis.

Inovasi iMac Lawas Dari Tahun Ke Tahun

Perusahaan Apple dalam memproduksi iMac terus mengalami perkembangan yang signifikan salah satunya dengan mengeluarkan iMac dengan desain yang lebih ramping, layer yang lebih besar dari sebelumnya, serta teknologi yang lebih canggih . hingga pada tahun Apple luncurkan iMac G4, di mana pada iMac seri tersebut memiliki layar yang bisa diputar dan dimiringkan yang berfungsi dalam menyesuaikan posisi pengguna.

Baca Juga:  Twitter 16 China Full Video Bokeh Museum India Pakistan

Pada tahun 2006, iMac kembali berinovasi meluncurkan perubahan yang lebih besar melalui dirilisnya model baru iMac. Pada model baru iMac saat itu dilengkapi dengan prosesor intel. Melalui spesifikasi yang lebih canggih ini membuat iMac memiliki kinerja yang lebih cepat dan efisien.

Apple secara resmi meluncurkan iMac lawas, yaitu model iMac 9.1 pada tahun 2009. iMac ini memiliki spesifikasi yang berbeda dari iMac sebelumnya, yaitu memiliki ukuran layer sebesar 20 inci, iMac pada model ini menggunakan sistem operasi OS X EI Capitan 10.11.16. Pada saat itu, iMac juga mengeluarkan model yang berbeda.
Selanjutnya pada tahun 2010, Apple merilis model iMac keluaran terbaru kembali, yaitu model iMac 11,2. Berbeda dari iMac keluaran 2009, Pada model ini iMac menggunakan sistem operasi terbaru berupa macOS High Sierra 10.13.6. pada 2010 iMac kembali meluncurkan model iMac lainnya.

Selanjutnya dari tahun ke tahun hingga saat ini iMac terus berkembang dan memperbarui sistem operasi yang digunakan. Maka tidak heran jika iMac semakin maju dan juga masih sangat cocok saat digunakan hingga saat ini.

Modifikasi iMac Lawas

Sejak awal diperkenalkan oleh Steve Jobs iMac sudah mencolok dan banyak digandrungi peminatnya. setiap tahun iMac berinovasi dan berkembang untuk meluncurkan produk terbaru sehingga pada saat ini banyak sekali model iMac dari yang lawas hingga keluaran terbaru.

Produk iMac lawas secara kinerja masih memungkinkan untuk dapat digunakan, tetapi iMac lawas membutuhkan berbagai perbaikan untuk digunakan pada saat ini. Pada bagian casing perangkat iMac lawas perlu diperbaiki dikarenakan mengalami kerusakan. Oleh karena itu, pada saat ini banyak melakukan modifikasi pada bagian casing iMac lawas. Salah satunya adalah dengan mengubah ukuran iMac lawas menjadi lebih kecil dan ada juga memilih untuk mengganti casing iMac lawas menjadi terlihat transparan.

Vena

Geograf.id merupakan situs berita dan informasi terbaru saat ini. Kami menyajikan berita dan informasi teknologi yang paling update.
Back to top button